Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Bab IV Manusia dan Cinta Kasih

Pengertian Cinta Kasih Cinta amat penting dalam kehidupan manusia.Karena cinta itulah kehidupan ini ada.Bukan hanya manusia, bahkan binatang-binatang pun sesungguhnya berbuat sesuatu karena dorongan perasaan cinta.Hanya bedanya, manusia berbuat karena kesadaran atau akalnya, sedangkan binatang berbuat karena nalurinya. Jadi perasaan cinta pun dapat dipengaruhi oleh dua sumber, yaitu perasaan cinta yang digerakkan oleh akal budi, dan perasaan cinta yang digerakkan oleh nafsu.Yang pertama disebut cinta tanpa pamrih atau cinta sejati.Dan yang kedua disebut cinta nafsu atau cinta pamrih. Cinta kasih atau cinta sejati adalah rasa cinta yang tulus dan tidak memerlukan atau menuntut balas. Maka cinta kasih itu akan meliputi seluruh dunia, tanpa melihat suku bangsa, warna kulit, agama dan sebagainnya; karena ia tidak bergantung kepada sesuatu yang ada dan melekat pada sesuatu yang dicintai. Cinta kasih tidak mengenal diri, cemburu, persaingan dan sebangsanya.Dukanya adalah du

Bab XI Manusia dan Harapan

Pengertian Harapan Pada dasarnya manusia pasti memiliki harapan. Jika manusia hidup tanpa harapan bagaikan mati dalam kehidupannya dan dalam kehidupannya pun tidak memiliki tujuan.   Harapan berasal dari kata harap yang berarti keinginan supaya sesuatu terjadi, sehingga harapan dapat diartikan sesuatu yang diinginkan dapat terjadi. Yang dapat disimpulkan harapan itu menyangkut permasalahan masa depan. Setiap manusia mempunyai harapan. Orang yang akan meninggal sekalipun mempunyai harapan, biasanya berupa pesan – pesan kepada ahli warisnya. Cita-cita merupakan suatu impian yang sudah dimiliki sejak kecil maupun sekarang dan dibatasi oleh batas waktu. Sejak kecil kita memiliki cita-cita terkadang cita-cita saat kita kecil dan ketika dewasa akan berubah, tetapi walaupun cita-cita sejak kecil dan ketika dewasa berubah kita pasti memiliki impian ingin mewujudkan cita-cita yang kita miliki saat ini. Biasanya kita mengejar cita-cita kita dengan cara pantang menyerah dan menghadapi

Bab II Manusia dan Kebudayaan

Gambar
I ndonesia terkenal akan keragaman budayanya. Manusia dan kebudayaan adalah satu hal yang tidak bisa dipisahkan karena manusia itu hidup dan menetap sesuai dengan kebudayaan yang ada di daerah tempat tinggalnya. Setiap manusia juga memiliki kebudayaan yang berbeda-beda. Itu dikarenakan mereka memiliki pergaulan sendiri di wilayahnya masing-masing. Perbedaan kebudayaan disebabkan karena perbedaan yang dimilki, seperti faktor lingkungan, faktor alam, manusia itu sendiri dan berbagai faktor lainnya. Secara sederhana hubungan antara manusia dengan kebudayaan ketika manusia sebagai perilaku kebudayaan,dan kebudayaan tersebut merupakan objek yang dilaksanakan sehari-hari oleh manusia.  Manusia Ada dua macam pandangan yang akan menjadi acuan untuk menjelaskan unsur-unsur yang membangun manusia: 1.     Manusia terdiri dari empat unsur yang saling terkait, yaitu: Jasad : badan kasar manusia yang dapat kita lihat, raba bahkan di foto dan menempati ruang dan waktu.   Hayat : m